Cek ABK Filipina Pasien Covid-19 Varian India, Menko PMK Muhadjir Effendy Sebut 9 Persen Nakes Terpapar

- 29 Mei 2021, 09:34 WIB
Menko PMK Muhadjir Effendy mengecek penanganan pasien Covid-19 varian India di Ruang Rajawali RSUD Cilacap, Jumat, 28 Mei 2021
Menko PMK Muhadjir Effendy mengecek penanganan pasien Covid-19 varian India di Ruang Rajawali RSUD Cilacap, Jumat, 28 Mei 2021 /Renny T Hamzah

Untuk itu, Bupati meminta masyarakat tidak takut, namun tetap waspada. Dengan tetap disiplin melaksanakan protokol kesehatan.

Baca Juga: Penggalangan Dana untuk Palestina di Depan Masjid Agung Purwokerto Dibubarkan Polresta Banyumas, Ini Alasannya

"Saya sampaikan kepada seluruh masyarakat Indonesia, jangan takut, jangan takut datang ke Cilacap, Cilacap aman," ujarnya.

Buktinya, pada Jumat, 28 Mei 2021 para investor datang ke Cilacap, serta Menko PMK melakukan kunjungan.

Sampai Jumat, masih ada sebanyak 33 tenaga kesehatan yang positif Covid-19, sedangkan untuk ABK Filipina tersisa 6 orang positif varian India.***

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah