Heritage on Wheels Kebumen, Bus Antik Antarkan Warga Kunjungi Tempat Wisata dan Kuliner Kebumen

- 6 Oktober 2021, 17:12 WIB
Bus antik Heritage on Wheels Kebumen, Bus Antik Antarkan Warga Kunjungi Tempat Wisata dan Kuliner Kebumen.*
Bus antik Heritage on Wheels Kebumen, Bus Antik Antarkan Warga Kunjungi Tempat Wisata dan Kuliner Kebumen.* //Widodo Nugroho

Baca Juga: Resep Undur-undur Laut Krispi Khas Kuliner Kebumen

Wisatawan akan diajak keliling Kota Kebumen kurang lebih selama 2 jam, dengan mengunjungi sejumlah tempat, yakni Obyek Gereja Kristen Jawa, Klenteng Kebumen, Masjid Agung, dan Pabrik Genteng Soka.

Selain menikmati wisata bersejarah, para wisatawan juga dapat menikmati kuliner Kebumen seperti nasi penggol dan sate ambal yang juga dijajakan di sekitar objek wisata.

"Apalagi kita melihatnya dengan menggunakan bus tua yang sudah tidak diproduksi lagi. Ini busnya unik sekali, sudah sangat jarang ditemukan.

Nah sekarang kita hadirkan di Kebumen. Tentu ini akan memperindah pemandangan di setiap jalan Kota Kebumen," lanjutnya.

Peluncuran program wisata Heritage on Wheels Kebumen ini diharapkan dapat mendongkrak ekonomi Kebumen terutama warga Kebumen.***

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: Pemkab Kebumen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah