Pantai Kebumen Dihantam Gelombang Tinggi, Ratusan Warung di Pantai Suwuk Kecamatan Puring Rusak

- 30 Agustus 2022, 14:38 WIB
Warung di Pinggir Pantai Suwuk Kecamatan Puring Rusak Akibat Dihantam Gelombang Tinggi, Jumlahnya Ratusan
Warung di Pinggir Pantai Suwuk Kecamatan Puring Rusak Akibat Dihantam Gelombang Tinggi, Jumlahnya Ratusan /Sudarno Ahmad Nashori/KebumenTalk

Sementara itu, mengutip dari laman BMKG Cilacap, perairan laut selatan Kebumen berpotensi terjadi gelombang tinggi antara 4 sampai 6 meter pada hari ini, dari pukul 07.00 WIB sampai dengan Pukul 19.00 WIB.

Baca Juga: Bukan di Prindapan, Pemuda Gombong Kebumen Aniaya Teman Pakai Golok, TEGA!

Adanya hal tersebut, masyarakat yang hendak berekreasi ke pantai untuk sementara ditunda sampai situasi benar benar aman.

Akibat kejadian warung rusak di sekitar pantai Suwuk, Polsek Puring bersama Fokopimcam Puring bergega meninjau lokasi sesaat setelah kejadian dan mengimbau warga agar menjauh dari bibir pantai.

"Kita patroli mengimbau warga agar tidak terlalu dekat dengan laut. Karena bisa saja ada ombak tinggi susulan," kata Kapolsek Puring Iptu Suwarto.

Demikianlah informasi kurang lebih ratusan warung di pinggir pantai Suwuk kecamatan Puring yang rusak akibat terhantam oleh gelombang tinggi.***

 

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Humas Polres Kebumen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x