1150 Formasi CPNS dan PPPK Dibuka Pemkab Kebumen Tahun Ini! CPNS 2024 dan PPPK Kebumen 2024 Kapan Dibuka?

- 19 Maret 2024, 10:08 WIB
Ilustrasi. 1150 Formasi CPNS dan PPPK Dibuka Pemkab Kebumen Tahun 2024. *
Ilustrasi. 1150 Formasi CPNS dan PPPK Dibuka Pemkab Kebumen Tahun 2024. * /Humas Pemkab Banyumas /Portal Purwokerto

Hal tersebut cukup menjelaskan bahwa tidak semua orang bisa mendaftar PPPK. Walaupun begitu, untuk seleksi CPNS akan lebih terbuka.

"Seleksi CPNS lebih terbuka, siapa saja asal jurusan sesuai linier bisa mendaftar. Tapi kalau PPPK guru dan tenaga teknis, tidak semua bisa mendaftar,” jelas Moh Amirudin.

Baca Juga: Pemkab Kebumen Fokus 12 Tema Pembangunan di Tahun 2025, Bupati Arif Sugiyanto: Libatkan Masyarakat

“Diutamakan yang sudah masuk dapodik atau yang sudah masuk data BKN," sambungnya.

Dirinya juga menyebutkan bahwa tes seleksi antara CPNS dan PPPK 2024 sudah pasti berbeda, dan bisa diakui bahwa tes CPNS akan lebih sulit dibanding dengan tes PPPK.***

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah