Eform.bni.co.id Bukan Untuk Lihat Daftar Nama Penerima Bantuan UMKM PNM Mekar Tahap 2, Ini Langkah yang Benar

- 28 April 2021, 12:59 WIB
Cara Cek Penerima BLT UMKM 2021 Rp1,2 Juta, Login eform.bri.co.id/bpum
Cara Cek Penerima BLT UMKM 2021 Rp1,2 Juta, Login eform.bri.co.id/bpum /pixabay

PORTAL PURWOKERTO - Eform.bni.co.id merupakan salah satu laman daring BNI untuk pembukaan rekening secara online, terutama bagi pemilik Kartu Prakerja.

Meski demikian, bagi yang ingin mencari daftar nama penerima bantuan UMKM PNM Mekar, eform.bni.co.id bukanlah alamatnya.

Untuk bisa melakukan cek penerima bantuan UMKM PNM Mekar, jangan ke eform.bni.co.id, namun ke banpresbpum.id.

Baca Juga: Syarat Bantuan PNM Mekar Tahap 2, Cair Rp1,2 Juta di Rekening BNI, Segera Cek Banpresbpum.id

Cara mengetahui daftar nama penerima bantuan UMKM PNM Mekar yakni sebagai berikut:

1. Ketik banpresbpum.id di laman browser

2. Masukkan NIK pada KTP

3. Klik CARI

4. Jika sudah terdaftar sebagai penerima bantuan UMKM PNM Mekar, maka nama akan segera ditemukan, sesuai KTP. 

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x