No Ribet-Ribet, Berikut Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan

- 3 November 2021, 13:17 WIB
Cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan selain lewat aplikasi atau website
Cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan selain lewat aplikasi atau website /Instagram/@bpjs.ketenagakerjaan

• Login dengan memakai akun dan kata sandi, jika belum mempunyai akun, maka klik ‘Buat Akun Baru

• Jangan lupa juga untuk klik ‘reCAPTCHA Saya bukan robot’

• Sesudah masuk ke laman dashboard akun, pilih menu ‘Lihat Saldo JHT’

• Sistem kemudian menampilkan saldo JHT terbaru

Cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan melalui SMS

• Anda perlu mendftar dengan format: Daftar(spasi)SALDO#NO_KTP#TGL_LAHIR(DD-MM-YYYY)#NO_PESERTA#EMAIL(bila ada)

• Kemudian kirim ke 2757

• Setelah mendaftar anda bisa cek saldo dengan format: SALDO(spasi)no peserta

• kemudian kirim ke 2757

Baca Juga: Warning! Harga Shiba Inu Hari ini 3 November 2021 Kembali Turun, Apakah Lonjakan Harga Tidak Berlanjut?

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: BPJS Ketenagakerjaan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah