Yuk, Cek 5 Keuntungan Melakukan Transaksi Pembayaran Secara Online Lewat Aplikasi BRImo

- 22 Agustus 2022, 08:21 WIB
Yuk, Cek 5 Keuntungan Melakukan Transaksi Pembayaran Secara Online Lewat Aplikasi BRImo
Yuk, Cek 5 Keuntungan Melakukan Transaksi Pembayaran Secara Online Lewat Aplikasi BRImo /Unsplash/ Luis Villasmil

PORTAL PURWOKERTO - Simak 5 keuntungan melakukan transaksi pembayaran secara online melalui aplikasi BRImo tanpa ribet dan dijamin aman di dalam artikel ini.

Layanan aplikasi BRImo kini menjadi layanan yang diminati oleh banyak nasabah Bank BRI karena transaksi online punya banyak keuntungan serta tergolong mudah dan praktis.

Pembayaran secara online adalah salah satu manfaat yang dirasakan oleh kita dengan adanya teknologi yang semakin berkembang, kemudahan dalam melakukan transaksi perbankan dengan sistem pembayaran online inilah yang dibuat oleh Bank BRI lewat aplikasi BRImo untuk para nasabahnya.

Bank BRI memiliki aplikasi BRImo dimana nasabah bisa melakukan transaksi pembayaran secara online dimana saja dan kapan saja dengan mudah dan praktis.

Lalu, apa saja keuntungan yang kita dapatkan dengan melakukan transaksi pembayaran secara online lewat aplikasi BRImo?

Baca Juga: Ini Cara Bayar SPP Mudah dan Anti Ribet Melalui Aplikasi BRImo

Sebelum membahas keuntungan yang didapatkan dengan melakukan transaksi pembayaran secara online lewat aplikasi BRImo, ketahui terlebih dahulu apa itu aplikasi BRImo.

Dikutip dari bri.co.id, BRImo merupakan aplikasi keuangan digital Bank BRI terbaru yang berbasis data internet, yang nantinya memberikan kemudahan bagi nasabah maupun non nasabah BRI untuk dapat bertransaksi dengan User Interface dan User Experience terbaru.

Apabila anda telah terdaftar menjadi nasabah baru lewat aplikasi BRImo, nantinya anda bisa memakai aplikasi BRImo untuk melakukan berbagai transaksi seperti cek saldo, transfer uang, membayar tagihan, berbelanja lewat HP, ataupun melakukan transaksi tarik tunai tanpa kartu ATM BRI.

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: promo.bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah