Ini Syarat dan Cara Buka Rekening BNI Online, Anti Ribet dan Tidak Perlu Antri

- 12 September 2022, 08:45 WIB
Ini Syarat dan Cara Buka Rekening BNI Online, Anti Ribet dan Tidak Perlu Antri
Ini Syarat dan Cara Buka Rekening BNI Online, Anti Ribet dan Tidak Perlu Antri /Yumi Karasuma/Portal Purwokerto

• Mengisi formulir aplikasi pembukaan rekening.

• Setoran awal minimal Rp500.000,- (Jabodetabek) atau Rp250.000,- (non Jabodetabek).

• Melampirkan Kartu identitas; Warga Negara Indonesia: Kartu Tanda Penduduk/KTP-el, Warga Negara Asing: Paspor dan KIMS/KITAS/KITAP.

• Dikenakan biaya administrasi bulanan.

Baca Juga: Mau Langsung Cair ke Rekening Hingga Rp20 juta? Simak Cara Mengajukan Pinjaman Online BRI dengan Limit Besar

Syarat buka rekening BNI Taplus Muda:

• Mengisi formulir pembukaan rekening.

• Membawa asli bukti identitas diri KTP-el/KTP elektronik, dan melampirkan foto copy-nya.

• Mengisi formulir e-statement.

Syarat buka rekening BNI Taplus Bisnis Perorangan:

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: bni.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah