Cara Pengajuan dan Syarat BRIguna Karya, Pinjaman Bank BRI Tanpa Jaminan untuk Karyawan

- 26 September 2022, 10:25 WIB
Ilustrasi karyawan. Cara Pengajuan dan Syarat BRIguna Karya, Pinjaman Bank BRI Tanpa Jaminan untuk Karyawan
Ilustrasi karyawan. Cara Pengajuan dan Syarat BRIguna Karya, Pinjaman Bank BRI Tanpa Jaminan untuk Karyawan /Pixabay/RosZie

Kemudian, isi formulir pinjaman sesuai dengan jenis pinjaman yang ingin diajukan atau BRIguna Karya.

2. Lengkapi Dokumen Persyaratan

Melengkapi dokumen yang dibutuhkan seperti KTP, KK, NPWP, dan dokumen lainnya sesuai persyaratan yang dibutuhkan.

Baca Juga: Punya BPKB Nganggur? SIMPAN! Ini Cara Pinjam KUR BRI Rp50 juta Tanpa Jaminan Langsung Cair

3. Verifikasi Pengajuan Pihak BRI

Setelah itu, pihak BRI akan memproses pengajuan pinjaman. Selanjutnya, akan ada proses verifikasi data dari dokumen yang telah berikan.

4. Persetujuan Kredit

Jika di tahap uji kelayakan kalian dianggap memenuhi persyaratan, Bank BRI akan menyetujui kredit yang diajukan.

5. Penandatangan Kontrak Perjanjian Kredit

Setelah pinjaman disetujui, kamu tinggal menandatangani kontrak perjanjian kredit pinjaman dengan pihak bank BRI.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah