Tata Laksana Doa Rosario Hari Sabtu, 15 Oktober 2022, Lengkap Dengan Ayat Alkitab Renungan Peristiwa Gembira

- 14 Oktober 2022, 21:20 WIB
Tata Laksana Doa Rosario Hari Sabtu, 15 Oktober 2022, Lengkap Dengan Ayat Alkitab Renungan Peristiwa Gembira
Tata Laksana Doa Rosario Hari Sabtu, 15 Oktober 2022, Lengkap Dengan Ayat Alkitab Renungan Peristiwa Gembira /Pexels/David Dibert

Baca Juga: Doa Bapa Kami, Ini Teks dan Sejarah Singkat Pedoman Doa Umat Katolik

Siapakah aku ini sampai ibu Tuhanku datang mengunjungi aku? Sebab sesungguhnya, ketika salammu sampai kepada telingaku, anak yang di dalam rahimku melonjak kegirangan. Dan berbahagialah ia, yang telah percaya, sebab apa yang dikatakan kepadanya dari Tuhan, akan terlaksana.”.”

Bagi Anda yang ingin mendaraskan Doa Rosario untuk hari ini, Sabtu, 15 Oktober 2022. Berikut tata laksana atau tata cara beserta ayat Alkitab yang menjadi bahan renungan atas Peristiwa Gembira:

Tata Laksana atau Tata Cara Doa Rosario untuk Hari Sabtu

Tanda Salib

Membuat Tanda Salib dibarengi dengan membaca “Dalam nama Bapa, dan Putra, dan Roh Kudus, Amin.”

Aku Percaya

Membaca Doa Syahadat Para Rasul.

Baca Juga: Doa Aku Percaya Katolik, Pengakuan Iman Rasul

Kemuliaan

Halaman:

Editor: Rozak Abidin

Sumber: Karya Kepausan Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah