Usahamu Masuk UMKM Prioritas KUR Mandiri 2023? INI Lho Syarat Mudah Bisa Klaim Pinjaman Sampai Rp500 Juta

- 17 Februari 2023, 14:23 WIB
Usahamu Masuk UMKM Prioritas KUR Mandiri 2023? INI Lho Syarat Mudah Bisa Klaim Pinjaman Sampai Rp500 Juta
Usahamu Masuk UMKM Prioritas KUR Mandiri 2023? INI Lho Syarat Mudah Bisa Klaim Pinjaman Sampai Rp500 Juta /Instagram Bank Mandiri /

3. KUR Mandiri Kecil: plafon kredit di atas Rp 100 juta sampai dengan maksimal Rp 500 juta per debitur.

 

4. KUR Mandiri Khusus: plafon kredit sampai dengan Rp 500 juta dan diberikan kepada kelompok atau mitra usaha komoditas sesuai dengan ketentuan Bank Mandiri.

 

Syarat Mudah Pinjaman KUR Mandiri 2023

 

Selanjutnya, kita masuk ke ulasan syarat pinjaman KUR Mandiri 2023 yang terkenal mudah dilengkapi alias anti ribet. Seperti syarat pengajuan KUR lainnya, KUR Mandiri 2023 juga mewajibkan Anda merupakan seorang WNI yang dibuktikan dengan kartu identitas e-KTP, KK, dan lainnya. Berikut ini merupakan syarat umum pinjaman KUR Mandiri 2023 Super Mikro, Mikro, Kecil, dan Khusus.

 

- Nomor Induk Berusaha (NIB) atau Surat Keterangan Usaha Mikro dan Kecil yang diterbitkan oleh RT/RW, kelurahan/desa, atau pejabat yang berwenang

 

- NIK yang dibuktikan dengan kartu identitas berupa e-KTP atau Surat Keterangan Pembuatan e-KTP

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x