Menu Sarapan Pagi Sehat, Serba Telur yang Lezat dan Tidak Biasa!

- 11 Oktober 2022, 04:00 WIB
Menu Sarapan Pagi Sehat, Serba Telur yang Lezat dan Tidak Biasa!
Menu Sarapan Pagi Sehat, Serba Telur yang Lezat dan Tidak Biasa! /Timur Weber/Pexels

 

1. Muffin telur dan sayuran

Resep muffin telur sayuran
Resep muffin telur sayuran Kaitlyn Chow/Unsplash

Baca Juga: Resep Olahan Daging Sapi Praktis Idul Adha Membuat Masakan Daging Sapi Ala Korea yang Pasti Bikin Ketagihan

Membuat muffin ini adalah cara yang tepat untuk memasukkan bahan makanan sehat lain yaitu sayuran.

Dengan muffin, dapat dibuat pada malam harinya sehingga tidak perlu terburu-buru menyiapkan pagi hari.

2 butir telur
1 buah wortel, parut
1 genggam bayam iris
1 genggam kembang kol iris
1 genggam keju parut
2 sdm bread crumb
1 buah bawang bombay, cincang
3 siung bawang putih, cincang
secukupnya garam, merica, kaldu bubuk
3 sdm olive oil untuk menumis

Baca Juga: Resep Kue Kering Choco Chip Blue Band Khas Lebaran Gampang dan Cepat, Cocok Untuk Kamu yang Repot Nih!

Untuk membuatnya, tumis bawang bombay dan bawang putih, masukkan sayuran dan tumis hingga agak layu.

Campur telur, garam, dan merica dalam mangkuk dan tambahkan sayuran yang sudah ditulis, jangan lupa bumbui dengan garam, lada, dan kaldu jamur.

Halaman:

Editor: Lasti Martina

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah