3 Jenis Vaksin Covid-19 yang Berlaku di Indonesia, Sinovac, Sinopharm dan AstraZeneca, Pilih Mana?

- 11 Juli 2021, 17:28 WIB
Ilustrasi vaksin Covid-19. 3 Jenis Vaksin Covid-19 yang Berlaku di Indonesia, Sinovac, Sinopharm dan AstraZeneca, Lebih Baik Mana?
Ilustrasi vaksin Covid-19. 3 Jenis Vaksin Covid-19 yang Berlaku di Indonesia, Sinovac, Sinopharm dan AstraZeneca, Lebih Baik Mana? /FREEPIK/wirestock/

PORTAL PURWOKERTO – Berikut adalah 3 Jenis Vaksin Covid – 19 (Sinovac, Sinopharm dan AstraZeneca) yang Berlaku di Indonesia, mulai dari efikasi, interval penyuntikan dan efek sampingnya.

Pemerintah Indonesia belum lama menerima vaksin Sinopharm yakni vaksin virus corona buatan China dan telah diujikan di beberapa negara lainnya.

Vaksin Sinopharm telah masuk dalam daftar vaksin Covid-19 WHO dan resmi mendapatkan Emergency Use Authorization (EUA/izin penggunaan darurat) di China, Uni Emirat Arab, Bahrain, Mesir dan Yordania, dan kini juga di Indonesia.

Dengan begitu, saat ini Indonesia resmi menggunakan 3 vaksin yakni Sinovac, Sinopharm, dan AstraZeneca dimana masing-masing telah mengantongi izin emergency use listing (EUL) dari organisasi kesehatan dunia WHO.

Baca Juga: Vaksin di Kimia Farma dan Cara Daftar Vaksin Kimia Farma di 8 Lokasi, Ini Jenis Vaksin Kimia Farma Lengkap

Lantas dari ketiga jenis vaksin Corona yang digunakan di Indonesia saat ini, manakah yang paling baik?

Meski begitu, Jubir Vaksinasi Covid – 19 Kementerian Kesehatan (Kemenkes), memastikan bahwa 3 vaksin tersebut adalah aman dan telah teruji klinis.

“Dalam masa kedaruratan pandemi, vaksin yang tersedia adalah yang terbaik dan aman digunakan,” tegas Siti Nadia Tarmizi.

Berikut beberapa rangkuman efikasi, interval penyuntikan dan efek sampingnya:

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: BPOM Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x