Bingung Sering Muncul Jerawat di Pipi? Simak 4 Penyebabnya! Nomer 4 yang Paling Sering

- 18 Maret 2022, 06:50 WIB
Ilustrasi Jerawat di wajah. Bingung Sering Muncul Jerawat di Pipi? Yuk Simak 4 Penyebabnya!.*
Ilustrasi Jerawat di wajah. Bingung Sering Muncul Jerawat di Pipi? Yuk Simak 4 Penyebabnya!.* /Pixabay.com/SharonMcCutcheon

PORTAL PURWOKERTO – Pipi adalah salah satu area di wajah yang paling sering ditumbuhi jerawat. Jerawat yang muncul pada area wajah akan sangat mengganggu penampilan bagi sebagian besar orang.

Munculnya jerawat di area pipi akan terekspos dengan jelas, dan hanya bisa ditutupi menggunakan make up saja.

Lalu apa saja sebenarnya penyebab munculnya jerawat di bagian pipi? 

Baca Juga: 4 Cara Menghilangkan Jerawat dan Bekas Jerawat Secara Alami dengan Cepat

1. Posisi tidur yang menyebabkan pipi bergesekan dengan bantal

Kebersihan sarung bantal sangat berpengaruh terhadap kulit kita. Sarung bantal yang kurang bersih dapat menyebabkan munculnya jerawat di bagian pipi. Hal ini merupakan penyebab paling umum yang terjadi.

Mengapa hal itu bisa terjadi? Jika sarung bantal kotor, maka bakteri, kotoran, dan minyak yang berasal dari rambut juga kulit kita kan menumpuk pada sarung bantal.

Ketika tidur, pipi akan bergesekan dengan sarung bantal selama berjam-jam, hal inilah yang dapat menimbulkan jerawat.

2. Hormon tidak seimbang

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x