Bahaya Formjacking di Toko On Line, Tim Siber Polri: Waspadai Pembajakan Kartu Krefit di Toko On Line

- 15 Maret 2021, 22:12 WIB
ILUSTRASI kartu kredit
ILUSTRASI kartu kredit //Freepik / Yeko Photo Studio/

PORTAL PURWOKERTO - “Sering belanja menggunakan kartu kredit di toko online? Waspada Formjacking ,”  cuit tim Siber Bareskrim Polri melalui akun Twitternya.

Waspada, Formjacking adalah cara untuk mengambil data kartu kredit menggunakan coding ilegal melalui  toko online.

“Sebelum memutuskan untuk belanja online,  pastikan toko On Line punya band besar dan terpercaya,” tulis  SiberPolri  dalam laman Twitter @CCICPolri, yang diunggah Senin 15 Maret 2021.

Cuitan Tim Saber Bareskrim Polri yang menyoal Formjacking melalui akun Twitternya bukan tanpa alasan, Sebab Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Mabes Polri pun, menghimbau kepada seluruh masyarakat agar waspada terhadap pembajakan kartu kredit ketika berbelanja di toko online.

Menurut Tim Siber Polri, Formjacking adalah cara untuk mengambil data kartu kredit menggunakan coding ilegal yang dipasang di toko online.

"Modusnya, data kartu kredit dan informasi pribadi seseorang dicuri lewat JavaScript ilegal dengan membobol data yang anda isi di formulir registrasi dan data login,' kata Tim Siber Polri.

Baca Juga: Ada Virtual Police , Jangan Berpikir Aman, Hati Hati Ghibah Melalui Grup WhatsApp 

Baca Juga: Marzuki Alie Sebut Kader Demokrat Sudah Tak Punya Kewenangan, Pengelolaan Otoriter dan Ada Mahar

Melalui laman resmi Tribrata News, Tim Siber Polri menyebut bahwa,  Modus Formjacking yang biasa dilakukan hacker Norton.

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Tribrata News Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x