Kunci Jawaban Kelas 6 Latihan Soal Bahasa Indonesia, Kalimat yang Tepat untuk Melengkapi Teks Pidato

- 24 Maret 2022, 07:37 WIB
Kunci Jawaban Kelas 6 Latihan Soal Bahasa Indonesia, Kalimat yang Tepat untuk Melengkapi Teks Pidato tentang Perpustakaan Baru
Kunci Jawaban Kelas 6 Latihan Soal Bahasa Indonesia, Kalimat yang Tepat untuk Melengkapi Teks Pidato tentang Perpustakaan Baru /pexels-pixabay

 

 

PORTAL PURWOKERTO - Simak kunci jawaban kelas 6 SD untuk soal kalimat yang tepat untuk melengkapi teks pidato tentang perpustakaan baru.

Soal tentang kalimat yang tepat untuk melengkapi teks pidato tentang perpustakaan baru terdapat pada latihan ujian Bahasa Indonesia kelas 6 nomor 16.

Pembahasan dan kunci jawaban untuk soal kalimat yang tepat untuk melengkapi teks pidato disajikan oleh Septian Johan Wibowo, S.Pd., bersama Portal Purwokerto.

Minggu ini Adik-adik kelas 6 akan memperdalam materi-materi pelajaran Bahasa Indonesia yang sudah pernah diberikan dengan mengerjakan latihan soal.

Salah satu soal yang terdapat dapat latihan ujian Bahasa Indonesia adalah:

Perhatikan penggalan pidato berikut!

Baca Juga: Urutan Kerangka Laporan Pengamatan Kerajinan Anyaman yang Tepat, Kunci Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 6

Anak-anak yang saya sayangi,
Pada kesempatan ini saya menyampaikan informasi tentang perpustakaan baru di sekolah kita. Gedung perpustakaan baru telah diresmikan oleh Kepala Dinas Pendidikan pada bulan April. Perpustakaan kita itu sudah dilengkapi dengan bermacam-macam buku. Ada buku fiksi dan ada buku nonfiksi. Bapak berharap anak-anak memanfaatkan buku-buku di perpustakaan dengan sebaik-baiknya. ...................... Dengan membaca, kita akan memperoleh banyak pengetahuan.

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Buku Tematik Kelas 6 Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah