Sebutkan Latar Belakang Pemberontakan DI/TII dan RMS di Indonesia, Kunci Jawaban PKN Kelas 9 SMP

- 13 September 2022, 06:37 WIB
Ilustrasi siswa SMP. Sebutkan Latar Belakang Pemberontakan DI/TII dan RMS di Indonesia, Kunci Jawaban PKN Kelas 9 SMP
Ilustrasi siswa SMP. Sebutkan Latar Belakang Pemberontakan DI/TII dan RMS di Indonesia, Kunci Jawaban PKN Kelas 9 SMP /Antara/Eka Arifa Rusqiyati/


PORTAL PURWOKERTO - Sebutkan latar belakang pemberontakan DI/TII dan RMS di Indonesia yang juga kunci jawaban PKN kelas 9 SMP dibahas dalam artikel ini. 

Ulasan pada artikel dibawah ini, bertujuan sebagai panduan jawaban bagi orang tua dan siswa - siswi kelas 9 SMP yang diharapkan untuk mengeksplor lebih lanjut.

Berikut pembahasan kunci jawaban kelas 9 SMP, bersama alumni UIN Yogyakarta, Muhammad Iqbal, S.Pd dengan Portal Purwokerto.

Pemberontakan DI/TII merupakan pemberontakan yang bermotif agama Islam.

Baca Juga: Tugas Kelompok 2.1 PKN Kelas 9 Halaman 42, Apa Makna Kedaulatan Rakyat dalam Pandangan Kalian?

Gerakan Darul Islam (DI) merupakan gerakan politik yang bertujuan mendirikan Negara Islam Indonesia.

Gerakan ini mempunyai pasukan yang disebut Tentara Islam Indonesia (TII), sehingga biasa disebut dengan DI/TII.

Pemberontakan DI/TII merupakan salah satu pemberontakan tersulit yang pernah dihadapi Indonesia.

Sebab, pemberontakan ini menyebar di berbagai wilayah Indonesia dari Jawa, Sumatra, Sulawesi maupun Kalimantan.

Sekarmaji Marijan Kartosuwiryo, adalah penggagas didirikannya Negara Islam Indonesia (NII) di Jawa Barat pada tahun 1948.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x