Belum Dapat BLT UMKM 2021? Daftar Bantuan Wirausaha dari Kemenkop Untuk 1300 Wirausaha Yuk!

- 5 Juni 2021, 22:58 WIB
ilustrasi BLT
ilustrasi BLT /Portal Purwokerto/Yumi Karasuma/Yumi Karasuma

PORTAL PURWOKERTO – Kabar gembira untuk masyarakat pelaku wirausaha. Jika belum mendapatkan BLT UMKM 2021, ada bantuan 1300 wirausaha siap digulirkan pemerintah.

Bantuan 1300 wirausaha ini merupakan bantuan pemerintah dalam bentuk bantuan dana untuk 1300 wirausaha yang ada di Indonesia.

Bantuan 1300 wirausaha memiliki prioritas penerima, agar bisa tepat dan efisien.

Adapun skala prioritas yang ditetapkan oleh pemerintah, antara lain adalah mengenai jenis wirausaha apa saja yang boleh menerima bantuan.

Baca Juga: Cek Daftar Penerima Banpres BPUM BLT UMKM 2021, Kunjungi situs banpresbpum.id atau eform.bri.co.id/bpum

Skala prioritas penerima bantuan wirausaha ini salah satunya adalah penyandang disabilitas, ada juga untuk mereka yang tinggal di daerah afirmatif seperti perbatasan, daerah bencana, dan juga daerah tertinggal.

Selain skala prioritas di atas, yang menjadi prioritas lain penerima bantuan wirausaha ini sesuai dengan pemenuhan amanat Inpres, seperti misalnya percepatan pembangunan Papua fan Papua Barat.

Ada juga Daerah Pariwisata Super Prioritas (DPSP), sesuai dengan prosedur dan juga ketentuan yang telah ditentukan.

Baca Juga: Syarat Daftar Bantuan Wirausaha 2021 Terbaru, Cair Rp7 Juta ke Rekening

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x