Lengkapi Syarat! Cara Daftar KUR Bank Jateng 2022, Pinjaman Modal Usaha Pelaku UMKM hingga Rp500 Juta

- 5 Juli 2022, 14:22 WIB
Ilustrasi - Lengkapi Syaratnya! Cara daftar KUR Bank Jateng 2022, Pinjaman Modal Usaha Pelaku UMKM Pengajuan Hingga Rp 500 Juta
Ilustrasi - Lengkapi Syaratnya! Cara daftar KUR Bank Jateng 2022, Pinjaman Modal Usaha Pelaku UMKM Pengajuan Hingga Rp 500 Juta /Andrea Piacquadio/Pexels

1. Pastikan kelengkapan semua dokumen

2. Kunjungi kantor Bank Jateng terdekat

3. Anda akan diarahkan ke petugas bank yang bersangkutan, lalu utarakan tujuan Anda mengajukan KUR

4. Petugas bank akan mengunjungi rumah Anda, lalu melakukan verifikasi data

5. Setelah proses verifikasi selesai, tunggulah sampai pihak bank menginformasikan diterima/ditolak pengajuan KUR Anda

Program KUR Bank Jateng terdiri dari 3 jenis dengan plafond yang berbeda-beda antara lain:

Kredit Super Mikro (maksimal Rp10 juta),

Kredit Mikro (Rp10 juta – Rp 50 juta),

Kredit Kecil (Rp50 juta – Rp500 juta).

Baca Juga: Bisa Sampai Rp500 Juta, Cek Syarat dan Cara Pengajuan KUR Bank Jateng

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah