Ini 10 Daftar Pinjol Berizin OJK, Nomor 7 Dipakai Driver OJOL, Gampang dan Nggak Ribet

- 17 September 2022, 19:46 WIB
10 Daftar Pinjol Berizin OJK.*
10 Daftar Pinjol Berizin OJK.* /Pexels/Karolina Gabrowska

PORTAL PURWOKERTO- Resmi, ini 10 daftar pinjol berizin OJK, nomor 7 banyak dipakai pengemudi ojol, gampang dan ngga ribet.

OJK resmi merilis 102 daftar pinjol yang telah berizin. Pinjol yang telah berizin ini dapat digunakan masyarakat untuk melakukan pinjaman online.

Selain sudah terdaftar dan berizin, 10 pinjol di bawah ini juga memiliki suku bunga yang bersaing satu sama lainnya.

Masyarakat dapat memilih satu diantara sepuluh pinjol berizin OJK yang akan dijabarkan di bawah ini.

Baca Juga: Apk Pinjol Ilegal Tidak Usah Dibayar Paling Baru 2022, Akses Pinjaman Online Ini Berbahaya

Banyaknya pinjol illegal yang bermunculan saat ini sedikit memberikan keresahan di masyarakat.

Suku bunga yang tinggi dan ancaman yang kerap dilakukan oleh pinjol illegal jika nasabahnya telah membayar menjadi momok yang sering dibicarakan.

Satgas Waspada Investasi (SWI) pada Agustus 2022 menemukan 71 pinjol ilegal. Dengan demikian sejak tahun 2018 - Agustus 2022 ini, jumlah pinjol ilegal yang telah ditutup menjadi sebanyak 4.160 pinjol ilegal.

Berikut daftar perusahaan pinjol legal di Indonesia yang terdaftar dan berizin di OJK tahun 2022:

Baca Juga: 7 Daftar Pinjaman Online Modal KTP Langsung Cair, Pinjol Cair 24 Jam dan Resmi OJK

1. Danamas - https://p2p.danamas.co.id

Danamas menawarkan bunga kompetitif, limit pinjaman hingga Rp7,500,000,- yang dapat diangsur sampai tiga bulan serta pengajuan yang mudah.

2. Investree - https://www.investree.id

Fintech ini memberikan penawaran pinjamam untuk pengusaha mikro dengan pinjaman mulai Rp1 juta hingga ratusan juta. Tersedia dua skema pembayaran yakni dengan cicilan dan penuh.

3. Amartha - https://amartha.com

Fintech ini angsuran dibayarkan secara mingguan dan terjangkau dengan memperhatikan profil dan kapasitas penerima pinjaman.

Amartha akan memberikan pendampingan mingguan seputar pengelolaan dana bagi rumah tangga dan usaha penerima pinjaman. Mereka akan memastikan bahwa penerima pinjaman mampu membayar tepat waktu.

Baca Juga: 5 Pinjol Tanpa BI Checking, Rekomendasi Pinjaman Online dari Pinjol Legal Bagi Anda yang Selalu Ditolak

4. DOMPET Kilat https://www.dompetkilat.co.id

Dompet kilat menawarkan bunga pinjaman kompetitif dengan bunga pengembalian rendah mulai dari 1,25 % per bulan.

5. Boost- https://myboost.co.id

6. TOKO MODAL - https://www.tokomodal.co.id

Syarat untuk jadi peminjam fintech ini adalah menjadi Aggota Outlet Binaan Alfamart (OBA), memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP), memiliki Usaha Ritel (Warung), dan memiliki perangkat android

7. JULO - www.julo.co.id

Pinjaman JULO ini banyak dipakai oleh pengemudi ojek online (Ojol). Selain syaratnya yang mudah dan ngga ribet, sistem pembayaran akan langsung terpotong secara otomatis dari dompet driver ojol.

Hal ini menjadikan JULO sebagai salah satu pinjol yang banyak dipakai oleh pengemudi ojol.

Baca Juga: Pinjaman Syariah Online, Pinjol Legal Limit Besar Bisa Langsung Cair Tenor Panjang Tanpa Bunga

8. DANAMERDEKA - https://danamerdeka.co.id

9. EASYCASH - https://indo.geteasycash.asia

10. MEKAR - https://mekar.id

Peminjam dana di Mekar bebas pilih plafon sesuai kebutuhan dengan bunga mulai dari 1.5 % efektif per bulan hingga jangkaa waktu 12 bulan.

Demikian informasi mengenai 10 daftar pinjol berizin OJK, nomor 7 banyak dipakai pengemudi ojol, gampang dan ngga ribet.

Sebelum melakukan pinjaman, ada baiknya menyesuaikan pinjamam dan angsuram sesuai dengan kemampuan finansial anda.

Baca Juga: Daftar Pinjol Legal Tanpa Jaminan, Angsuran Lancar Berkat Tenor Panjang dan Bunga Rendah

OJK mengimbau masyarakat untuk selalu menggunakan jasa penyelenggara fintech lending yang sudah berizin dari OJK.

Hubungi Kontak OJK 157 melalui nomor telepon 157 atau layanan whatsapp 081 157 157 157 untuk mengecek status izin penawaran produk jasa keuangan yang Anda terima.***

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x