Cara Top Up GoPay Lewat M-Banking BCA, BRI, dan BNI, Lengkap!

- 25 September 2022, 10:14 WIB
Ilustrasi GoPay  Cara Top Up GoPay Lewat M-Banking BCA, BRI, dan BNI, Lengkap!
Ilustrasi GoPay Cara Top Up GoPay Lewat M-Banking BCA, BRI, dan BNI, Lengkap! /FREEPIK/jcomp

Layanan m-banking BCA, BRI, dan BNI pun sudah berinovasi agar bisa mempermudah para nasabahnya melakukan transaksi top up beberapa aplikasi, salah satunya top up saldo GoPay dari Gojek.

Berikut cara isi saldo atau top up GoPay lewat m-banking BCA, BRI, dan BNI.

1. Melalui m-banking BCA

- Login ke m-banking BCA

- Pilih Transfer

- Pilih BCA Virtual Account

Baca Juga: Saldo OVO Anda Kosong? Berikut Cara Transfer dari GoPay ke OVO, Mudah Tanpa Perlu Aplikasi Lainnya

- Masukkan kode Gojek yaitu 70001 diikuti nomor ponsel yang terdaftar pada aplikasi Gojek (contoh: 700010812345678)

- Masukkan nominal saldo GoPay yang akan diisi

- Masukkan PIN m-banking BCA

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: aplikasi gojek


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah