PKH 2022 Berakhir, Ini Cara Daftar PKH Online 2023 Lewat HP Android yang Tidak Menguras Kuota

- 27 November 2022, 10:06 WIB
Ilustrasi.  Cara Daftar PKH Online 2023 Lewat HP Android.*
Ilustrasi. Cara Daftar PKH Online 2023 Lewat HP Android.* /Unsplash/Arya Krisdyantara/

 

PORTAL PURWOKERTO – PKH 2022 berakhir. Ini cara daftar PKH online 2023 lewat hp android yang tidak menguras kuota. Pastikan namamu termasuk dalam kategori berikut ini.

PKH 2022 dipastikan berakhir dengan disalurkannya bantuan sosial dari Kementerian Sosial tahap 4.

Tahap 4 menjadi akhir PKH tahun 2022 setelah tiga tahap sebelumnya sudah disalurkan kepada masyarakat penerima.

PKH memang dibagi menjadi empat tahap. Pertama untuk periode Januari Februari Maret, periode dua untuk April Mei Juni, periode tiga untuk Juli Agustus September dan periode empat menjadi tahap terakhir.

Baca Juga: KLIK Cekbansos Kemensos go id PKH Tahap 4 Cair November 2022, Ini Cara Ambil Bansos PKH Lewat Kantor Pos

PKH tahap 4 ini untuk periode bulan Oktober November dan Desember. Besar PKH yang diberikan pada empat tahap ini sama jumlahnya. Jadi nominal awal dibagi menjadi empat.

Misal PKH anak sekolah jenjang SMA mendapatkan Rp 2.000.000 untuk tahun 2022. Kemudian dibagi empat, jadi tiap tahap termasuk tahap 4 mendapatkan Rp 500.000 setiap penerima.

Siapa penerima PKH 2023?

Menilik dari informasi penerima PKH 2022 berasal dari keluarga miskin yang namanya tercantum dalam DTKS Kemensos dan termasuk dalam kategori yang telah ditentukan.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x