Jangan Sampai Stunting, Berikut Cara Daftar PKH untuk Balita Tahun 2023, Solusi Penuhi Gizinya!

- 27 November 2022, 13:20 WIB
Jangan Sampai Stunting, Berikut Cara Daftar PKH untuk Balita Tahun 2023, Solusi Penuhi Gizinya!
Jangan Sampai Stunting, Berikut Cara Daftar PKH untuk Balita Tahun 2023, Solusi Penuhi Gizinya! /Unsplash/edmound lou/

 

Belum lagi, malnutrisi yang dialami anak stunting dan wasting dari keluarga miskin ini bisa berdampak pada ekonomi. Bisa dikatakan malnutrisi bisa menyebabkan kemiskinan yang berkelanjutan.

 

Program PKH disalurkan dengan tujuan agar anak-anak usia dini di Indonesia bisa terpenuhi gizinya. Melalui bansos PKH, orang tua diharapkan dapat memberikan makanan yang bergizi pada anak.

 

Dilansir dari laman PKH Kabupaten Pati, ada cara daftar PKH yang bisa juga dilakukan secara online. Cara daftar PKH ini bisa dicatat apabila PKH 2023 dibuka pada tahun depan.

 

Pendaftaran PKH online untuk balita melalui aplikasi Cek Bansos. Unduh aplikasi di Play Store, buat akun, lengkapi identitas diri, masuk di Daftar Usulan, pilih jenis bansos dan tunggu proses verifikasi.

 

Pendaftaran PKH secara offline untuk balita, bisa dilakukan dengan mendaftarakan diri ke balai desa atau kelurahan setempat. Tentu saja harus minta usulan dari RT/RW lebih dahulu.

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah