7 Cara Hapus Data Pinjol Gagal Bayar Galbay Bikin Hati Tenang Tanpa Khawatir

- 27 Januari 2023, 11:25 WIB
Ilustrasi Cara Hapus Data Pinjol Gagal Bayar.*
Ilustrasi Cara Hapus Data Pinjol Gagal Bayar.* /Yosi Prihantoro/Unsplash

Lalu, apa yang harus dilakukan apabila peminjam mengalami gagal bayar? Ada beberapa tahapan yang dapat dilakukan.

1. Kontak pinjol dan ceritakan masalah yang peminjam alami dalam melunasi utang

2. Mintalah untuk merestrukturisasi utang dan meminta keringanan dalam pembayaran utang

3. Lakukan pengiritan pada pengeluaran peminjam sehingga utang dapat dibayar.

4. Apabila tidak dapat membayar, peminjam dapat menghubungi orang terdekat untuk meminjam tanpa bunga. Dengan catatan alasan yg diberikan valid seperti sakit, terkena musibah, dsb.

Baca Juga: Pinjam Duit Apakah Pinjol Legal OJK? Ini Daftar Pinjaman Online Langsung Cair Dalam Hitungan Menit

5. Lunasi hingga tuntas semua tagihan utang pinjaman tanpa ada yang tersisa

6. Cek apakah di aplikasi masih terlihat data utang peminjam. Pastikan data utang sudah lunas semua.

7. Jangan lupa melakukan screen capture yang menandakan semua utang telah lunas.

Apabila data utang sudah lunas semua, peminjam dapat menghapus aplikasi dari HP dengan cara sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: OJK


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah