8 Aplikasi Penghasil Uang Bisa Langsung Rekening atau DANA, Terbukti Bayar Lho!

12 Agustus 2022, 14:14 WIB
Aplikasi Penghasil Uang Bisa Langsung Rekening atau DANA, Terbukti Bayar Lho! /Thirdman/Pexels.com

PORTAL PURWOKERTO - Simak apa saja aplikasi penghasil uang bisa langsung rekening atau DANA plus terbukti bayar lho.

Di era teknologi yang semakin maju ini kita bisa mencari uang dengan cara selain bekerja yakni salah satunya menggunakan aplikasi penghasil uang bisa langsung rekening atau DANA.

Bahkan cukup bermodalkan smartphone atau ponsel pintar, kamu bisa mengumpulkan pundi-pundi uang hanya melalui aplikasi penghasil uang bisa langsung rekening atau DANA.

Caranya bagaimana bisa mendapatkan uang lewat aplikasi penghasil uang? Kamu bisa membaca artikel, bermain game, menonton video dan masih banyak lagi yang lainnya.

Baca Juga: Aplikasi Pinjaman Online Tervalidasi OJK, Pinjol Langsung Cair Hitungan Menit!

Intinya aplikasi-aplikasi ini menawarkan berbagai macam cara-cara yang tidak biasa untuk menghasilkan uang.

Melansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah 8 aplikasi penghasil uang yang bisa langsung rekening atau DANA.


1. Snack Video

Mungkin nama aplikasi Snack Video tidak asing bagi kita dan merupakan salah satu aplikasi penghasil uang tercepat dan terbukti membayar.

Aplikasi ini dapat kalian unduh melalui Android maupun iPhone dan agar mendapatkan uang hanya perlu menonton video saja.


2. Helo

Untuk aplikasi penghasil uang selanjutnya adalah Helo dengan cara menyelesaikan misi undangan, baca berita, dan menonton video.

Baca Juga: Daftar 102 Pinjol Legal Terbaru, Aplikasi Pinjaman Online yang Aman dan Memiliki Izin Operasional Resmi OJK

Uang yang kamu dapatkan dari aplikasi ini bisa kamu ambil maksimum 1 kali sehari melalui aplikasi DANA dengan jumlah Rp10.000.

3. TikTok


TikTok adalah salah satu media sosial yang sedang popular di kalangan anak muda saat ini.

Selain menggunakannya untuk membuat atau menonton konten, rupanya aplikasi ini juga dapat menghasilkan uang lho!

Caranya adalah dengan mengundang teman untuk mengunduh aplikasi ini, kamu akan mendapatkan koin yang nantinya bisa dicairkan melalui aplikasi DANA.

Dengan kode undangan, kamu akan mendapatkan hingga Rp20 ribu ketika berhasil mengundang temanmu tersebut.

4. Resso

Resso adalah aplikasi penghasil uang dengan cara mendengarkan musik dan di sini sering ada event berhadiah meskipun tidak diadakan setiap saat. Jadi, pastikan untuk segera mengunduh aplikasi ini ya!


5. Funluck Aplikasi

Funluck adalah salah satu aplikasi game penghasil uang secara tunai paling populer di tahun 2021.

Baca Juga: Daftar Aplikasi Penghasil Uang 2022 Tanpa Undang Teman, Hanya Nonton Video, Ini 6 Rekomendasinya

Pasalnya, aplikasi ini akan membayar kamu dengan uang bernominal cukup tinggi hanya dengan bermain game.

Untuk pengiriman uangnya sendiri, aplikasi ini akan mengirimkannya ke nomor rekening bank yang kamu miliki.


6. Likeit Lite

Aplikasi penghasil saldo DANA yang satu ini akan membantumu mendapatkan uang dengan mudah dengan cara cukup menonton video untuk mengumpulkan pundi-pundi uang.

Untuk mendapatkan bonus, langsung saja undang teman-temanmu untuk menggunakan aplikasi ini.


7. Baca Plus

Aplikasi yang bisa menghasilkan uang ini bisa membuatmu menghasilkan cuan dengan mudah hanya dengan membaca saja.

Mulai dari artikel hingga berita, kamu akan mendapatkan bonus sesuai dengan misi yang harus kamu ikuti.


8. Berita Saku

Selain Baca Plus, Berita Saku juga menawarkan keuntungan yang sama dari membaca berita dan artikel yang ada dalam aplikasi tersebut.

Baca Juga: 52 Aplikasi Pinjol Terpercaya, Pinjaman Online Resmi yang Bisa Menjadi Solusi Aman di Saat Terdesak

Semakin banyak berita dan artikel yang kamu baca, semakin banyak juga keuntungan yang kamu dapatkan.

Untuk kamu yang hobi membaca, jangan melewatkan kesempatan emas yang satu ini.


Demikianlah apa saja aplikasi penghasil uang bisa langsung rekening atau DANA plus terbukti bayar lho.***

Disclaimer: Portal Purwokerto hanya menyediakan informasi aplikasi penghasil uang yang dihimpun dari berbagai sumber dan keputusan selanjutnya kembali kepada masing-masing pembaca.

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas

Tags

Terkini

Terpopuler