Weton Senin Legi dalam Kalender Jawa Memiliki Keistimewaan Apa? Penjelasan Weton Tanggal 21 November 2022

- 20 November 2022, 10:53 WIB
Weton Senin Legi Dalam Kalender Jawa Memiliki Keistimewaan Apa? Penjelasan Weton Tanggal 21 November 2022.*
Weton Senin Legi Dalam Kalender Jawa Memiliki Keistimewaan Apa? Penjelasan Weton Tanggal 21 November 2022.* /Pixabay/Stefan Keller/

PORTAL PURWOKERTO- Cek weton Senin Legi dalam kalender Jawa hari ini, tanggal 21 November 2022 memiliki keistimewaan apa?

Simak penjelasan mengenai weton Senin Legi dalam kalender Jawa yang akan dijabarkan berikut ini.

Berdasarkan primbon Jawa, orang yang lahir di hari Senin Legi memiliki jumlah neptu 9.

Hitungan jumlah angka pada neptu tersebut berasal dari Senin 4 dan juga Legi 5. Keduanya digabung berjumlah 9. Neptu 9 termasuk neptu yang cukup kecil.

Baca Juga: Hari ini Senin Apa Tanggal 21 November 2022 di Kalender Jawa? Cek Weton Neptu Wuku di Tanggalan Jawa Disini

Neptu kecil ini memiliki kesitimewaan dibanding neptu lainnya yang berjumlah besar.

Apakah keistimewaan pemilik weton Senin Legi? Berikut ini kami rangkum dari berbagai sumber.

Orang yang lahir pada weton Senin Legi menurut kepercayaan orang Jawa kuno pada umumnya memiliki keistimewaan berupa keteguhan pendirian yang tidak mudah digoyahkan.

Pemilik weton Senin Legi ini cenderung tidak mudah mempercayai omongan orang lain apalagi jika tidak sesuai dengan hati nuraninya.

Baca Juga: Weton Jawa Tanggal 20 November 2022 di Kalender Jawa: Kekuatan Di Jari Tangan Pemilik Weton Minggu Kliwon

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x