Joe Biden Menang, Apakah Yaman akan Damai?

- 12 November 2020, 08:10 WIB
Presiden terpilih AS, Joe Biden.
Presiden terpilih AS, Joe Biden. /Twitter @JoeBiden

Baca Juga: Joe Biden akan Mengambil Langkah Hukum Jika Donald Trump Enggan Mundur dari Kursi Presiden

"Saya pikir pemerintahan Biden dapat memiliki dampak yang sangat positif dalam mengakhiri perang di Yaman," katanya.

“Memang, AS mungkin satu-satunya negara, yang - jika memang mau - dapat memberikan tekanan diplomatik yang cukup pada Arab Saudi untuk mengakhiri perang di Yaman.”, tambahnya.

Baca Juga: Konflik Sempat Memanas, Enam Minggu Mencekam di Armenia dan Azerbaijan

Jika pemerintahan Biden berhasil mendorong perundingan damai, hasil dari setiap kesepakatan yang dinegosiasikan akan mengakhiri perang di lapangan Yaman.***

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah