Merasa Hanya Kena Flu? Atau Terkena Covid-19? Tanyakan Dua Pertanyaan Ini Kepada Diri Sendiri

- 13 Desember 2020, 12:47 WIB
Tangkapan layar ilustrasi Covid-19
Tangkapan layar ilustrasi Covid-19 /Instagram Kemenkes/

PORTAL PURWOKERTO – Gejala ringan yang ditimbulkan virus Covid-19 dan juga flu hampir serupa. Seperti halnya Covid-19 yang menular melalui pernapasan dan droplet, penyakit flu juga ditularkan melalui media yang hampir sama.

Sakit tenggorokan disertai menggigil atau panas dingin merupakan gejala awal yang biasa dirasakan banyak orang saat mengalami flu.

Namun, sebaiknya Anda mulai curiga karena bisa jadi hal ini merupakan pertanda Covid-19, menurut dokter spesialis pengobatan keluarga Kathryn Boling yang dilansir Portal Purwokerto dari Antara pada Minggu, 13 Desember 2020.

Baca Juga: Ini Lirik Lagu Sugar Daddy Oleh Qveen Herby Yang Sedang Viral di Tiktok Lengkap

Kathryn Boling bekerja di Mercy Hospital di Baltimore, Amerika. Ia menginformasikan kepada pasiennya ketika mereka mengalami bersin atau alergi.

“Saya memberi tahu pasien saya, jika mengalami bersin atau alergi, sakit tenggorokan yang Anda anggap pilek, Anda harus bersikap seolah-olah itu Covid-19 sampai terbukti sebaliknya,” katanya.

Untuk mengetahui lebih lanjut mengenai paparan virus ini, dokter Boling menyarankan untuk menghitung mundur sekitar lima hari dan menelusuri kemungkinan terkena paparannya serta menanyakat dua pertanyaan ini yang perlu dijawab sendiri.

Baca Juga: Dikabarkan Bakal Menikah, Hubungan Ivan Gunawan Ternyata Sudah Kandas? Ternyata Ini Penyebabnya

Pertama: Apa yang dilakukan selama ini?

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x