5 Cara Atasi Risiko yang Dihadapi Wanita Hamil Saat Bekerja

- 5 April 2021, 14:24 WIB
Ilustrasi ibu hamil. Cara atasi resiko ibu hamil yang bekerja
Ilustrasi ibu hamil. Cara atasi resiko ibu hamil yang bekerja /Pixabay/Pexels/

Baca Juga: Inilah 8 Khasiat Air Kelapa Wulung, Tak Hanya Menghilangkan Dehidrasi Namun Bisa untuk Mencegah Penuaan Dini

2. Kelelahan
Kamu mungkin sangat lelah pada trimester pertama dan lagi saat mendekati tanggal HPL.

Pastikan untuk mendapatkan banyak istirahat di luar jam kerja. Misalnya, para ahli menyatakan bahwa wanita hamil membutuhkan 8 1/2 hingga 9 1/2 jam tidur setiap malam selama kehamilan.

Dan kamu mungkin ingin mempertimbangkan untuk meringankan beban setelah bekerja jika lelah atau sakit.

Cobalah mendapatkan bantuan untuk pekerjaan rumah, seperti belanja bahan makanan, menyapu halaman, dan membersihkan rumah. Setidaknya jangan melakukan semuanya saat kamu merasa tidak enak badan.

Baca Juga: Berikut Merupakan Buah Sepanjang Tahun Berada di Iklim Tropis Bervitamin C dan Bermanfaat untuk Pencernaan

3. Hidrasi
Kebutuhan hidrasi wanita hamil meningkat. Para ahli merekomendasikan minum 8 hingga 12 cangkir cairan setiap hari. Pertimbangkan untuk menyimpan botol air besar di meja kerja tentu sangatlah bijak, sehingga kamu tak perlu bolak balik mengambil minum.

4. Sering buang air kecil
Seiring dengan lebih banyak hidrasi, kamu mungkin merasa perlu ke kamar kecil lebih dari biasanya. Jika diizinkan pertimbangkan untuk mengambil istirahat pendek dan sering.

Karena menahan urine terlalu lama dapat melemahkan kandung kemih dan bahkan dapat menyebabkan infeksi saluran kemih (ISK).

Baca Juga: 15 Khasiat Ampuh Kunyit Hitam, Dari Obat Kanker Hingga Kecantikan

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah