Jangan Berhubungan Intim Saat Hamil Muda Jika memiliki Kondisi Seperti Ini

- 13 November 2020, 19:55 WIB
Gerakan senam ibu hamil.
Gerakan senam ibu hamil. /Freepik.com

Baca Juga: Sejak Masuk Destinasi Super Prioritas, BTS Hadir di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur

Lakukan hubungan intim dengan posisi yang nyaman untuk ibu hamil, seperti berbaring menyamping, atau woman on top. Hindari posisi yang menekan ibu hamil seperti posisi misionaris atau terlentang.

Bila penetrasi terasa sakit, bumil bisa menggunakan cairan pelumas yang bisa dibeli di apotik. Namun jika masih ragu untuk melakukan hubungan intim, sebaiknya konsultasi ke dokter.***

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas

Sumber: healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah