Awal Tahun 2021 Sekolah Tatap Muka Dibuka, Orang Tua Boleh Tolak Anak Masuk Sekolah

- 20 November 2020, 22:08 WIB
Mendikbud Nadiem Makarim
Mendikbud Nadiem Makarim /Youtube/MENDIKBUD RI

Keputusan pembukaan sekolah akan diberikan kepada tiga pihak, yakni pemerintah daerah, kantor wilayah (kanwil), dan orang tua melalui komite sekolah.

Baca Juga: Dua Mobil Mogok Saat Lakukan Wisuda Drive Thru di Kampus Ini

Meski para orang tua diperbolehkan untuk tidak mengizinkan putra putrinya untuk tidak mengikuti sekolah tatap Muka, Nadiem belum memberikan secara jelas dan detail alternatif penggantinya.

Kemungkinkan siswa tersebut akan mengikuti kegiatan belajar mengajar (KBM) secara daring.***

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: Kemenkes RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah