Polres Banjarnegara Lakukan Penyekatan di 5 Titik Selama Operasi Ketupat Candi 2021, Simak Lokasinya

- 24 April 2021, 08:03 WIB
Ilustrasi penyekatan di Banjarnegara
Ilustrasi penyekatan di Banjarnegara /Hening Prihatini/PMJ News

Saat dikonfirmasi 5 titik penyekatan di perbatasan Banjarnegara, AKP Erwin mengatakan bahwa perbatasan dengan Kabupaten tetangga seperti Purbalingga, Banyumas, Wonosobo, dan Pekalongan akan disekat.

Baca Juga: 13 Titik Penyekatan di Cilacap Dijaga Ketat Selama Larangan Mudik 2021, Wabup Cilacap: Ngeyel Bisa Dikarantina

5 titik penyekatan di Banjarnegara selama Operasi Ketupat Candi 2021 atau larangan mudik 2021 diantaranya:
1. Klampok (perbatasan purbalingga dan Banyumas)
2. Sigaluh, pertigaan Sempol (perbatasan Wonosobo)
3. Rakit (perbatasan purbalingga)
4. Punggelan, Danakerta (perbatasan purbalingga)
5. Kalibening, Gununglangit (perbatasan pekalongan)

Baca Juga: Penyekatan Jalan Tikus Banyumas Dilakukan Selama Larangan Mudik 2021, Kakorlantas Polri: Sudah Dipetakan

5 titik penyekatan selama Operasi Ketupat Candi 2021 digelar yakni H-7 hingga H+7 lebaran akan dijaga petugas.***

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x