http//banpres bpum id eform BNI Daftar BLT UMKM 2021, Simak Langkah Untuk Cek Bantuan PNM Mekar

- 14 September 2021, 17:09 WIB
http//banpres bpum.id eform BNI Daftar BLT UMKM 2021, Simak Langkah Untuk Cek Bantuan PNM Mekar
http//banpres bpum.id eform BNI Daftar BLT UMKM 2021, Simak Langkah Untuk Cek Bantuan PNM Mekar /Portal Purwokerto/Dyah Sugesti Weningtyas

PORTAL PURWOKERTO - Bantuan sosial penerima BPUM bisa dicek melalui banpresbpum.id bagi para nasabah PNM Mekaar.

Para penerima bantuan juga bisa mengunjungi laman resmi eform.bri.co.id bansos untuk cek daftar penerima BPUM.

Terdapat 500.000 UMKM mempunyai kesempatan di bulan September untuk mendapatkan bantuan dari pemerintah.

Pemerintah menyalurkan bantuan melalui BPUM di link eform.bri.co.id supaya UMKM penerima BPUM memperoleh bantuan secepatnya.

Jumlah bansos BPUM ini memang berbeda dari bansos BPUM tahun 2020 lalu yang sebesar Rp 2,4 juta. Sekarang UMKM hanya menerima Rp 1,2 juta saja.

Baca Juga: Kabar Sebenarnya Bantuan PNM Mekar Tahap 3, Ternyata Begini Cara Cek Daftar Nama Penerima BPUM 2021

Masyarakat banyak melakukan cek di laman eform.bni.co.id, situs tersebut bukan link resmi dari BNI untuk cek penerima bantuan UMKM dari pemerintah.

Untuk bantuan yang disalurkan melalui bank BRI dapat dicek melalui laman eform.bri.co.id.

Untuk cek di eform.bri.co.id hanya membutuhkan NIK saja dengan langkah sebagai berikut:

1. Kunjungi link eform.bri.co.id/bpum BRI melalui HP atau browser

2. Masukkan Nomor Induk Kependudukan atau NIK eKTP

3. Masukkan 6 digit kode verifikasi yang tertera

4. Klik Proses Inquiry

Sedangkan bantuan BPUM PNM Mekar yang disalurkan melalui bank BNI dengan mengecek di banpresbpum.id.

Baca Juga: Banpresbpum id BNI PNM Mekar Gagal? Catat dan Segera Lakukan Hal ini Untuk Cek Nama Penerima UMKM!

Apabila memenuhi persyaratan di bawah ini, besar kemungkinan Anda akan lolos menjadi penerima bantuan:

1. Warga Negara Indonesia (WNI)
2. Memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP)
3. Memiliki usaha mikro, dibuktikan dengan surat usulan calon penerima BPUM dari pengusul BPUM beserta lampirannya yang merupakan satu kesatuan
4. Bukan merupakan anggota Aparatur Sipil Negara (ASN), TNI/Polri maupun pegawai BUMN/BUMD

Apabila nama Anda terdaftar, maka segera lakukan reservasi jadwal pencairan, dan simpan nomor referensi yang ada pada eform BRI tersebut.

Baca Juga: Perhatian, Klik eporm bri coid bpum 2021 untuk Tahu Daftar Penerima Bantuan UMKM? Jangan  Salah Tulis Link

Pencairan dana bantuan akan berlangsung dari bulan Juli hingga September 2021 dalam 1 kali tahap pencairan.

Eform bni co id pakai NIK KTP tidak bisa dibuka karena laman tersebut bukan situs resmi untuk cek nama penerima BPUM tahun 2021.

Demikian informasi terkait cara cek link resmi daftar penerima bantuan PNM Mekar Tahap 3 dan langkah pencairannya.***

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x