Mau Pengajuan Kartu Kredit BCA? Ini Syarat, Jenis Kartu Kredit BCA, dan Cara Membuat yang Harus Anda Ketahui

- 26 September 2022, 13:56 WIB
Mau Pengajuan Kartu Kredit BCA? Ini Syarat, Jenis Kartu Kredit BCA, dan Cara Membuat yang Harus Anda Ketahui
Mau Pengajuan Kartu Kredit BCA? Ini Syarat, Jenis Kartu Kredit BCA, dan Cara Membuat yang Harus Anda Ketahui /Unsplash / Adeniji Abdullahi

Baca Juga: Cara Isi Saldo atau Top Up DANA Lewat BCA, Lengkap dari KlikBCA, m-Banking BCA atau BCA Mobile, Hingga ATM BCA

Terlebih dahulu, Anda perlu mengetahui jenis-jenis dari kartu kredit yang dikeluarkan oleh bank BCA.

Hal ini penting untuk Anda ketahui, lantaran jenis kartu kredit BCA dibedakan berdasarkan fungsi, keunggulan dan limitnya.

Oleh karenanya, Anda perlu memastikan bahwa jenis kartu kredit BCA yang Anda ajukan sudah sesuai dengan kemampuan finansial dan kebutuhan Anda.

Jenis-jenis kartu kredit BCA

Berdasarkan informasi yang dikutip dari laman resmi BCA di bca.co.id, ada beberapa jenis kartu kredit BCA yang bisa Anda pilih, diantaranya:

Baca Juga: Simak Cara dan Syarat Buka Rekening BCA Secara Online, Mudah Cukup Memakai HP Tanpa Ribet Harus ke Bank

• Visa Batman atau Mastercard Platinum

Iuran tahunan kartu utama Rp125 ribu dan iuran kartu tambahan Rp100 ribu.

• BCA Everyday Card atau BCA Indomaret Card

Halaman:

Editor: Rozak Abidin

Sumber: bca.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x