Rejeki Nomplok! Bulan Juni 2023 Ada 10 BANSOS Cair, Bantuan Sosial dari Pemerintah Paling Ditunggu, Apa Saja?

- 29 Mei 2023, 06:30 WIB
Ilustrasi, Rejeki Nomplok! Bulan Juni 2023 Ada 10 BANSOS Cair, Bantuan Sosial dari Pemerintah Paling Ditunggu, Apa Saja?
Ilustrasi, Rejeki Nomplok! Bulan Juni 2023 Ada 10 BANSOS Cair, Bantuan Sosial dari Pemerintah Paling Ditunggu, Apa Saja? /Tangkap layar Laman Bansos Banda Aceh

2. Bantuan Langsung Tunai (BLT) Kemiskinan Ekstrim

Bantuan ini juga dikenal dengan sebutan BLT Dana Desa. Terdapat kebijakan baru untuk pencairan BLT ini, yaitu pencairan langsung dalam waktu 3 bulan dengan jumlah sebesar Rp900 ribu.

Baca Juga: Sisa THR Lebaran Mau Disimpan? Simak Daftar Bunga Deposito BCA, Mandiri, BNI, dan BRI

Pencairan BLT Kemiskinan Ekstrim dilakukan berdasarkan kebijakan desa, dimana pencairan triwulan kedua dapat dilakukan pada bulan April dan Mei.

Jika masih ada pencairan yang belum dilakukan pada bulan-bulan tersebut, kemungkinan besar akan dicairkan pada bulan Juni 2023.

3. Program Keluarga Harapan (PKH)

Bantuan PKH juga sangat dinantikan oleh KPM. Pencairan PKH setelah Lebaran ini adalah tahap 2 untuk alokasi bulan April, Mei, dan Juni 2023.

Baca Juga: Closing Dies Natalis IT Telkom Purwokerto 2023, Cosplay Jadi Tema hingga Rektor Berkostum Naruto

Karena pencairan dilakukan secara bertahap, bagi yang belum menerima bantuan PKH pada bulan April dan Mei, kemungkinan besar akan menerimanya pada bulan Juni 2023.

4. Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah