6 Tips Mengelola Uang THR Idul Fitri dengan Bijak, Nomor 4 Kendalikan Hasratnya

- 20 Maret 2024, 15:52 WIB
6 Tips Mengelola Uang THR Idul Fitri, Nomor 4 Kendalikan Hasratnya.*
6 Tips Mengelola Uang THR Idul Fitri, Nomor 4 Kendalikan Hasratnya.* /Yumi Karasuma/Portal Purwokerto

Seringkali berselancar di marketplace membuat orang mudah membeli barang meski itu tidak dibutuhkan.

5. Sisihkan Dana Darurat

Pasti banyak biaya tak terduga yang muncul saat kalian bertemu dengan sanak saudara pada Idul Fitri.

Ini harus direncanakan sebagai dana darurat, sehingga pengelolaan uang THR tetap berjalan.

6. Lunasi Hutang

Bila ternyata kalian memiliki hutang, bisa disisihkan dari uang THR yang diterima. Asumsikan saja, orang yang anda pinjami uang sedang banyak kebutuhan karena menjelang lebaran. Silaturahmi tetap terjaga, dan beban hutang kalian makin berkurang.

Itu 6 tips cara mengelola uang THR yang bisa kalian lakukan, dan selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x