Contoh dan Cara Menghitung Besaran THR Lebaran 2024, Berapa Lama Masa Kerjamu?

- 19 Maret 2024, 17:30 WIB
Ilustrasi. Contoh dan Cara Menghitung Besaran THR Lebaran 2024 lengkap Perhitungan Berapa Masa Kerjamu. *
Ilustrasi. Contoh dan Cara Menghitung Besaran THR Lebaran 2024 lengkap Perhitungan Berapa Masa Kerjamu. * /Freepik/katemangostar/

- Upah tanpa tunjangan yang merupakan upah bersih, atau
- Upah pokok termasuk tunjangan tetap.

Baca Juga: Honorer Dapat THR Atau Tidak? Cek Daftar Penerima THR 2024 dan Gaji ke-13 Selain PNS, Polri, TNI

Contoh Perhitungan THR Lebaran 2024

Bila dalam sebulan kamu menerima gaji sebesar Rp 5.000.000, dan masa kerja sudah 1 tahun 3 bulan.

Maka kamu menerima THR sebesar satu bulan upah yakni Rp 5.000.000.

Dan bila masa kerja misalnya baru 5 bulan, maka perhitungan THR sebagai berikut:

5 (bulan) dibagi 12 (setahun) dikali gaji per bulan yakni Rp 5.000.000, maka THR yang kamu terima sebesar Rp 2.083.000 (dibulatkan).

Bagaimana, sekarang kalian lebih bisa memahami dan sudah bisa menghitung besaran THR yang akan diterima sebentar lagi.***

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah