Fenomena Apa? Ribuan Ikan Lemuru Mendarat di Pantai Teluk Penyu Cilacap

- 8 Januari 2021, 12:44 WIB
Tangkapan layar video puluhan warga memungut Ikan Lemuru yang mendarat ke Pantai Teluk Penyu Cilacap, Rabu, 7 Januari 2021
Tangkapan layar video puluhan warga memungut Ikan Lemuru yang mendarat ke Pantai Teluk Penyu Cilacap, Rabu, 7 Januari 2021 /

“Sudah sekitar satu bulan, ikan-ikan Siro mendarat ke pantai,” katanya, Jumat, 8 Januari 2021.

Hampir setiap hari, dia mengambil ikan-ikan tersebut, untuk dijadikan lauk di rumah.

“Jumlahnya banyak banget, banyak warga pada ngambil, kan ikannya masih segar, masih banyak yang pada hidup,” katanya.

Puluhan ribu ikan Lemuru mendarat di Pantai Teluk Penyu Cilacap
Puluhan ribu ikan Lemuru mendarat di Pantai Teluk Penyu Cilacap dok Ndandit Sutrisno

Baca Juga: 2021, Operasi Masker Purbalingga Tetap Berlanjut, Tempat Berikut Ini Akan Jadi Sasaran

Penjaga Pantai Teluk Penyu, Ndandit Sutrisno mengatakan jika fenomena ini, merupakan hal lumrah bagi warga sekitar pantai Teluk Penyu. Karena, ikan mendarat ke pantai hamper setiap tahun terjadi.

“Ini sering terjadi, dan lumrah. Saya menangkal omongan orang jika dengan fenomena ala mini akan terjadi bencana atau apa, karena sering muncul dan kedarat, dan tidak ada tanda apa-apa,” ujarnya.

Baca Juga: Sinopsis Pitch Perfect 3 Ending Trilogi Pitch Perfect Bikin Haru Tentang Persahabatan Paduan Suara

Ndandit mengatakan jika kejadian ini kemungkinan terjadi karena pengaruh arus di dalam laut. 

"Mungkin  pengaruh alam bawah laut, mungkin kondisi di bawah laut panas, atau apa, makanya ikan ini lari ke darat," katanya.***

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah