SIMAK Pinjol Limit Tinggi Tenor Panjang Terdaftar OJK Terbaru Oktober 2021

- 31 Desember 2021, 08:47 WIB
SIMAK Pinjol Limit Tinggi Tenor Panjang Terdaftar OJK Terbaru Oktober 2021
SIMAK Pinjol Limit Tinggi Tenor Panjang Terdaftar OJK Terbaru Oktober 2021 /Unsplash/Headway/

PORTAL PURWOKERTO - Pinjol limit tinggi tenor panjang dan legal terdaftar OJK menjadi salah satu yang dibutuhkan masyarakat saat ini.

Sebab memilih pinjaman online terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dapat menghindarkan kita dari kerugian finansial.

Adapun kerugian finansial yang dimaksud seperti penipuan pinjol. Sedangkan kerugian non finansial jika memilih pinjol ilegal dapat juga terjadi karena pencurian data nasabah.

OJK sendiri selalu memberikan informasi data pinjaman online yang sudah terdaftar dan berizin.

Baca Juga: Cek Keabsahan Pinjol Apakah Sudah Terdaftar dan Diawasi OJK, Ini Dia Caranya!

Untuk mengetahuinya Anda dapat mengunjungi laman resmi OJK atau menyimak beberapa aplikasi pinjol di bawah ini yang memiliki izin.

Adapun fintech fending sudah menjadi kebutuhan masyarakat di era modern, Indodana salah satunya.

Indodana adalah platform Fintech Lending dari PT Artha Dana Teknologi yang didirikan sejak November 2017 dan mendapatkan izin OJK sejak Mei 2020.

Baca Juga: Daftar Aplikasi Pinjaman Online Ilegal yang Dapat Merugikan Anda, Waspada Scam dan Penipuan!

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x