Mau Lebih Sehat? Berikut Tips Sarapan Sehat ala Dokter Zaidul Akbar

- 5 Desember 2021, 17:01 WIB
Mau Lebih Sehat? Berikut Tips Sarapan Sehat ala Dokter Zaidul Akbar
Mau Lebih Sehat? Berikut Tips Sarapan Sehat ala Dokter Zaidul Akbar /Portal Purwokerto/Purbalinggaku

Selain itu, kurma juga mengandung gula alami seperti sukrosa, fruktosa, dan glukosa dimana semuanya memberikan manfaat pada peningkatan energi.

Sehingga kurma sangat cocok untuk dimakan di pagi hari sebagai sarapan saat perut masih kosong.

Baca Juga: 7 Days Challenge ala Dokter Zaidul Akbar Untuk Mengatasi Perut Buncit

3. Madu

Selain kurma, dokter Zaidul Akbar juga menganjurkan untuk mengkonsumsi madu sebanyak satu sendok makan setiap pagi.

Menurutnya dengan mengkonsumsi satu sendok makan madu pada pagi hari dapat memberikan tubuh segala kebutuhan vitamin dan mineral hariannya.

Selain itu, dengan meminum madu di pagi hari juga dapat memberikan tambahan energi serta memberikan asupan antioksidan.

Dengan kata lain, mengkonsumsi madu dapat meminimalisir risiko sakit sehingga aktivitas menjadi lebih efektif dan produktif.

4. Buah-buahan

Dan yang terakhir yang dianjurkan oleh dokter Zaidul Akbar adalah mengkonsumsi buah-buahan.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: Youtube Zaidul Akbar Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah