Empat Kebiasaan Bangun Tidur agar Kulit Glowing

- 21 Oktober 2020, 07:17 WIB
Kronologi Faradilla Yoshi Sakit Usai Syuting Akhir Bawang Putih Berkulit Merah, 'Sekujur Tubuh Memerah'
Kronologi Faradilla Yoshi Sakit Usai Syuting Akhir Bawang Putih Berkulit Merah, 'Sekujur Tubuh Memerah' /Instagram/@Maulidaaaar_/

Jadi, sebisa mungkin, beri waktu jeda setelah bangun tidur sebelum menyentuh dan mengecek handphone.

Baca Juga: Calon Guru Penggerak Belajar Pemikiran Ki Hajar Dewantara

Minum Air Putih

Kebiasaan meminum air putih setelah bangun tidur diyakini dapat membuat kulit sehat dan bercahaya.

Asupan air putih yang cukup dapat membersihkan radiasi bebas yang mengenai kulit.

Minum air putih 3 hingga 4 liter setiap harinya agar kulit tampak lebih bercahaya.

Baca Juga: Ayo Cek Rekening Anda, 9.1 juta penerima BLT Tunai Sudah Cair

Berolahraga

Dengan melakukan olaharaga rutin minimal 30 menit sehari, keringat akan dikeluarkan dari kulit.

Kondisi ini dapat membuat kulit lebih sehat. Jadi, lakukan kegiatan olaharaga minimal 5 kali seminggu dengan durasi 30 menit ya

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah